Pj Wali Kota Salatiga menyatakan kesiapannya memberikan dukungan pada kegiatan yang diadakan oleh Pengurus Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesparani (Pesta Paduan Suara Gerejani) Katolik Daerah atau LP3KD Kota Salatiga.
- Bupati Jepara Minta Aparatur Desa Gali Potensi Lokal Dan Kembangkan Wisata Desa
- Kreativitas Perempuan Jadi Fokus Seminar Hari Kartini DPPKBP3A Sukoharjo
- KPU Karanganyar Patuhi Aturan, Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada ke Kas Daerah
Baca Juga
Support nyata Pj Wali Kota bisa memfasilitasi dalam bentuk sarana.
"Jika tidak bisa membantu dengan dana, setidaknya kami bisa memfasilitasi dalam bentuk sarana, karena keterbatasan aturan yang harus kita taati," kata Yasip Khasani usai menerima audiensi pengurus LP3KD di ruang kerjanya pada Selasa (07/05).
Didampingi Bagian Kesejahteraan Sekretariat Daerah (Setda) Salatiga, Yasip menerangkan karena keterbatasan aturan yang harus di taati selain tentunya mengingat usia LP3KD baru berjalan 1 tahun.
"Ada pembatasan aturan terkait dukungan dana kegiatan," ujarnya.
Sementara, audiensi ini sendiri bertujuan untuk memperkenalkan diri pengurus LP3KD Kota Salatiga yang baru terbentuk pada tahun 2023.
Selain itu, permohonan dukungan dari Pemkot Salatiga terkait kegiatan yang akan dihadapi di tingkat daerah, provinsi maupun nasional.
- Dugaan Penyimpangan Bisnis Di Balik Pengiriman Barang Galian Dari PPMM Ke IPP
- Tangani Sampah Di Pasar Adiwerna, Wabup Tegal: Alhamdulillah Sudah Selesai
- Kapolres Cup 2025 Siap Digelar, Pendaftaran Resmi Dibuka di Polres Boyolali