Kapolres Semarang AKBP Oka Mahendra menyebutkan pelayanan publik merupakan salah satu etalase Polri, dan berimbas citra positif Polri dari sudut pandang masyarakat.
- Daerah Rawan Bencana Harus Siaga
- Satpol PP Kota Semarang Beri Peringatan Pedagang Pasar Tumpah di Kawasan Kranggan
- Kapolres: Salatiga Siap Antisipasi Lonjakan 70 Ribu Pemudik Masuk Jawa Tengah
Baca Juga
Ia mengatakan, pelaksanaan pelatihan peningkatan kemampuan (latkatpuan) sebagai meningkatkan SOP pelayanan publik.
"Sehingga masyarakat merasa nyaman dan terlayani selama di Polres Semarang," kata Kapolres Semarang AKBP Achmad Oka Mahendra saat membuka acara Pelatihan Peningkatan Kemampuan (Latkatpuan) bidang pelayanan publik, Senin (20/11).
Pelatihan Latkapuan seperti tergambarkan dalam pelayanan sesuai prosedur dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.
Dia mengatakan, masyarakat datang ke Polres Semarang guna pelaporan kejadian atau mengurus administrasi, dapat juga terlayani dengan baik.
"Salah satu tugas fungsi kepolisian yaitu memberikan pelayanan kepada masyarakat yang datang pelaporan kejadian atau mengurus administrasi, dapat juga terlayani dengan baik," ungkap dia.
Saat pembukaan pelatihan Kapolres sempat memuji jajaran Polsek Getasan. Kapolda Jateng singgah di Polsek Getasan, personel polsek sudah menerapkan pelayanan sesuai prosedur baik sikap tampang dan kebersihan Mako.
- Mobil Satgas Bencana UNS Tertimbun Lahar Saat Bantu Evakuasi di Lereng Semeru
- Polres Karanganyar Bagi Coklat Hingga Helm Bagi Pengguna Jalan
- Jenasah Mantan Wali Kota Imam Sutopo Mendapat Penghormatan Terakhir di Balaikota Solo