Suasana jual beli di Pasar Hewan Ambarawa , Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Senin (26/6).
- Persiapan Jateng Fair Di Pusat Rekreasi Dan Promosi Pembangunan
- Bantuan Gerobak Motor ListriK Untuk UMKM
- Perlombaan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia: Melatih Konsentrasi Dan Kesabaran
Baca Juga
Pasar ini buka setiap Hari Pon pada penanggalan kalender Jawa. Jelang Hari Raya Idul Adha masyarakat permintaan akan hewan ternak seperti kambing, sapi, dan domba cenderung mengalami peningkatan. Mengingat momentum tersebut menjadi bagian dari sunah untuk kaum muslim melaksanakan kurban.
Kementerian Pertanian memastikan pada tahun 2023 ketersediaan hewan-hewan kurban masih aman alias tidak mengalami kurang. Bahkan data dari Kementan mencatat produksi hewan ternak untuk kebutuhan kurban itu surplus.
- Tidak Kendor Walau Sudah H+2 Pilkada
- Presiden Jokowi Widodo di Akpol Semarang
- Perbaikan Infrastruktur Jembatan Kereta Api Di Jalan Madukoro Raya