Persela Lamongan akan menjamu PSIS Semarang dalam laga pekan kedua Liga 1 2020 di Stadion Gelora Surajaya, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, Sabtu (7/3/2020) Pertandingan akan berlangsung mulai 15.30 WIB.
- Konsisten Kenalkan Budaya Solo, Ini Makna Logo Dan Maskot Pada Peparnas XVII 2024
- Atlet dan Official Tiba di Kota Solo, Panitia Siapkan Bus Spesifikasi Khusus
- Kali Pertama Digelar di Kudus, MilkLife Archery Challenge 2024 Diserbu Ratusan Pemanah Cilik
Baca Juga
Dalam lima pertemuan terakhir, PSIS mampu menang empat kali dan satu laga lain berakhir seri. Dua laga terkini dimenangi PSIS Semarang 1-0 dan 2-0.
Diprediksi, Kedua tim akan tampil ngotot mengejar kemenangan pertama. Persela Lamongan sedikit diuntungkan karena bermain di kandang, sehingga lebih diunggulkan untuk bisa mengalahkan PSIS Semarang. Namun, PSIS juga memiliki catatan yang baik saat bertandang di Surajaya.
Perkiraan Susunan Pemain :
Persela Lamongan: Rahayu; Setiawan, Mecinovic, Zaenuri, TaufikFebriyanto, Sasongko; Setyawan, Rafinha, Nakamura; Do Carmo, Womsiwor.
PSIS Semarang: Putra; Saputro, Costa Alves, Prasetyo, Tahar; Utomo, Pasamba; David, Yulianto, Cantillana; Komarudin. [ard]
- Kepengurusan NPCI Banyumas Periode 2022-2027 Dilantik
- Dekatkan Diri Bersama Warga, Yoyok Sukawi Ikuti Jalan Sehat Bareng Warga Wonodri
- 14 Tim Pesantren Siap Tanding Liga Santri Piala Dandim