Kasatlantas Polreatabes Semarang AKBP Sigit menyebut secara resmi bahwa kendaraan yang teerlibat dalam kecelakaan beruntun di kawasan Sigar Bencah Tembalang melibatkan tujuh kendaraan. Sedangkan yang meninggal dunia berjumlah empat orang.
- Pertamina Tanggap Bencana Salurkan Bright Gas dan Logistik Pengungsi di Demak
- Sambut Rangkaian Pelaksanaan HPN 2025
- Kebakaran di Lereng Gunung Sumbing Sudah Padam, Petugas Gabungan Lakukan Patroli Antisipasi Munculnya Titik Api
Baca Juga
"Untuk sopir truk langsung kita bawa ke kantor laka Satlantas Polrestabes Semarang. Kita pastikan sopir ini lalai dan tidak bisa menguasai laju kendaraanya," katanya.
Adapun identitas korban meninggal adalah Nurul Huda warga Ds Wado RT 04/ RW 03 Wado Kabupaten Blora, Erna Puji Rahayu warga Ds Dolongan RT 08 Ketro Karangrayung Grobogan, Alif Kendra Tama dan Soni Arifianto warga Jln Emerald Utama 1 Blok E 18 Mateseh.
Sedangkan, daftar selengkapnya kendaraan yang terlibat dan nama korban dalam peristiwa kecelakaan karambol di Sigar Bencah, Kamis (9/9). Diantaranya Kbm Truck Mitsubishi Canter Tangki No.Pol: H-1983-AY, Kbm Honda Brio Nopol H-9157-FW, Spm Yamaha Nmax Nopol H-5748-BBG, Kbm Daihatsu Grand Max Nopol K-8933-NY, Spm Honda Vario Nopol K-2955-GY, Kbm Toyota Avanza Nopol H-8973-QY dan Spm Yamaha N Max Nopol H-3789-BNF.
- Paskah Aman dan Damai, Polresta Surakarta Terjunkan Personel Gabungan
- Polres Sukoharjo Bekuk Lima Pelaku Pencurian Modus Jadi Petugas Pendataan Bantuan Kompor
- Berprestasi dan Berdedikasi, Kapolres Sukoharjo Beri Penghargaan 49 Personel