Calon Wali Kota Semarang, Iswar Aminuddin mulai menggaungkan sejumlah wacana jika terpilih menjadi suksesor Hevearita Gunaryanti Rahayu alias Mbak Ita.
- Mbak Ita dan Suami Jalani Sidang Kasus Korupsi di Pengadilan Tipikor Semarang
- Peringatan Hari Kartini Kota Semarang, Wali Kota Ingin Perempuan Bergerak Nyata
- Wali Kota Semarang Terima Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa
Baca Juga
Ia berencana membangun pusat ekonomi masyarakat di setiap kelurahan. Menariknya lagi, lokasi ini juga akan menjadi sentra budaya dan sosial. Lalu bagaimana caranya?.
Iswar mengambil contoh gagasan warga Lempongsari dan UMKM.
"Inilah pemikiran saya dari dulu, konsep ekonomi wilayah. Ke depan, setiap kelurahan harusnya memiliki tempat untuk aktivitas ada UMKM untuk ekonomi, sosial, dan kebudayaan sebagai hiburan. Sehingga, warga bisa berkumpul," kata Iswar.
"Dengan menerapkan konsep ekonomi wilayah, warga dapat lebih merasakan dampaknya. Tentu, akan membuat warga semakin kompak, harmonis, dan lebih sejahtera," tambah Iswar berharap.
- Mbak Ita dan Suami Jalani Sidang Kasus Korupsi di Pengadilan Tipikor Semarang
- Peringatan Hari Kartini Kota Semarang, Wali Kota Ingin Perempuan Bergerak Nyata
- Wali Kota Semarang Terima Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa