Atraksi Barongsai


Sebuah atraksi barongsai menghibur pengunjung The Park Mal, jalan Madukoro Raya, Kota Semarang, Sabtu (10/2). Atraksi baronsai ini untuk memeriahkan pergantian Tahun Baru China atau Imlek 2575.